SEDEKAH - ZAKAT- WAKAF | 0851-0004-2009
SEDEKAH Sedangkan “Sedekah“ secara bahasa berasal dari akar kata ( shodaqa ) yang terdiri dari tiga huruf : Shod- dal- qaf , berarti sesuatu yang benar atau jujur. Sedekah bisa diartikan mengeluarkan harta di jalan Allah, sebagai bukti kejujuran atau kebenaran iman seseorang . Sedekah bisa diartikan juga dengan mengeluarkan harta yang tidak wajib di jalan Allah.Tetapi kadang diartikan sebagai bantuan yang non materi, atau ibadah-ibadah fisik non materi, seperti menolong orang lain dengan tenaga dan pikirannya, mengajarkan ilmu, bertasbih, berdzikir, bahkan melakukan hubungan suami istri, disebut juga sedekah. Berikut adalah Program Infaq dan sedekah Sinergi Foundation: 1. IBUNDA (Infaq Bulanan Untuk Dhuafa) 2. DAILY SEDEKAH 3. SEBAR NILAI (Sedekah Barang Bernilai) 4. Sedekah Sawah Produktif 5...